Menu

Mode Gelap

News

Pilkada Nganjuk 2024, Menjelang Turunnya Rekomendasi Bakal Calon, Baliho Mulai Bertebaran di Sejumlah Titik

badge-check


					Pilkada Nganjuk 2024, Menjelang Turunnya Rekomendasi Bakal Calon, Baliho Mulai Bertebaran di Sejumlah Titik Perbesar

Selain jika peserta pemilu memasang alat peraga sosialisasi (APS) agar memperhatikan tempat yang dilarang dalam ketentuan Peraturan Perundang-Undangan dan wajib memperhatikan materi muatan, kalimat dan/atau tanda gambar dengan tidak memuat unsur ajakan untuk memilih, seperti kalimat coblos nomor urut, menampilkan simbol.

“Jadi, kalau itu di katakan pelanggaran atau tidak, masih belum pada rana Bawaslu.Namun, nanti jika sudah selesai atau terlampaui tahapan pendaftaran baru di situ akan muncul aturan,” kata Yudha, Selasa (17/07).

Sementara itu, masyarakat Nganjuk menyambut hangat hadirnya baliho-baliho tersebut. Mereka berharap Pilkada kali ini dapat berjalan lancar dan menghasilkan pemimpin yang mampu membawa perubahan positif bagi daerah.

“Kami berharap para calon tidak hanya gencar berkampanye, tetapi juga benar-benar memiliki program yang nyata untuk kemajuan Nganjuk,” ungkap salah satu warga, Rina Agustin.

Rekomendasi resmi bakal calon peserta Pilkada Nganjuk diperkirakan akan turun dalam waktu dekat. Hingga saat itu, persaingan antar bakal calon diprediksi akan semakin ketat, seiring dengan semakin intensifnya upaya mereka dalam meraih dukungan masyarakat.****

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Reses DPRD Jatim Haris Wicaksono di Nganjuk, Jaring Keluhan Masyarakat Terkait Permasalahan UMKM dan Pertanian

19 November 2024 - 15:19 WIB

Puluhan Ribu Warga Nganjuk Hadiri Kampanye Akbar “Satukan Nganjuk” di GOR Bung Karno

10 November 2024 - 14:33 WIB

Pelatihan Kedisiplinan dan Wawasan Hukum bagi Pamter PSHT Cabang Nganjuk

30 Oktober 2024 - 08:36 WIB

Pilkada Nganjuk, Penentu Kemenangan Ada di Rupiah dan Masyarakat, Pengamat: Itu Sudah Tradisi Sejak Ada Pemilu

27 Oktober 2024 - 01:51 WIB

Pilkada Nganjuk, Penentu Kemenangan Ada di Rupiah dan Masyarakat, Pengamat: Itu Sudah Tradisi Sejak Ada Pemilu

Bunda Ita Tetap Istikamah Bersama Masyarakat di Tengah Isu Playing Victim

26 Oktober 2024 - 09:37 WIB

Bunda Ita Tetap Istikamah Bersama Masyarakat di Tengah Isu Playing Victim
Trending di Gaya Hidup